Diabetes Melitus: Kenali Jenis, Penyebab, dan Cara Mencegah Komplikasinya

Diabetes Melitus: Kenali Jenis, Penyebab, dan Cara Mencegah Komplikasinya

Apa Itu Diabetes Melitus? Diabetes melitus (DM) adalah gangguan metabolik yang menyebabkan kadar gula darah meningkat. Kondisi ini terjadi karena pankreas tidak mampu memproduksi cukup insulin atau tubuh tidak merespons insulin dengan baik. Kadar gula darah yang tinggi (hiperglikemia) dalam jangka panjang bisa menyebabkan berbagai komplikasi, termasuk kerusakan pembuluh darah, jantung, ginjal, mata, hingga saraf….